Cara Menghapus Attribute (Powered By Blogger)

Kalau kita memakai template bawaan Blogger.com seperti blog ini, maka pasti akan ada widget attribute di bagian footer template. Sebagian orang kadang merasa tidak perlu menampilkan widget ini, maka lebih baik menghilangkannya atau tepatnya menyembunyikannya.


Cara menghilangkan attribute blog powered by blogger adalah sebagai berikut:
1. Masuk dashboard.
2. Pilih design, lalu edit html.
3.Cari kode ]]></b:skin>. dengan Cara Tekan CTRL + F
4. Kemudian letakkan kode berikut ini tepat di atas ]]></b:skin>.

#Attribution1 {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}

5. Klik save, dan selesai.

Catatan: Karena sekarang Blogger.com akan menggunakan tampilan dashboard yang baru, mungkin cara mengedit template seperti di atas harus di lakukan secara offline, jadi terlebih dahulu kita download full templatenya, kemudian baru di edit dan di upload lagi.

Selamat Mencoba..........!!!!!!!!!!!

5 komentar:

Post a Comment